Tanggapan Tanggapan HSBC atas Surat Ibu Epilina 28 November 201811 Januari 2019 Redaksi Beri komentar Bank HSBC, Fraud Kartu Kredit, Kartu Kredit HSBC, Pengiriman Kartu Kredit HSBC Ikuti kami di Google Berita Dengan hormat, Bersama ini kami bermaksud menanggapi suara pembaca yang dimuat mediakonsumen.com dengan judul “Kartu Kredit HSBC Pengganti Belum Sampai” yang disampaikan oleh Ibu Epilina. Dapat kami sampaikan bahwa pihak HSBC telah mengidentifikasi permasalahan yang terjadi dan telah menghubungi Ibu Epilina. Beliau menerima penjelasan kami dengan baik, dan telah menerima kartu kredit HSBC dimaksud. Hormat kami, Mashyta VP Customer Experience & Relations PT Bank HSBC Indonesia Catatan Redaksi: Tanggapan ini dikirimkan melalui e-mail ke Redaksi Media Konsumen.