Tanggapan Bank Mega atas Surat Bapak Boy Gilang Ramadhan

Kepada Yth Redaksi mediakonsumen.com,

Sehubungan dengan surat Bapak Boy Gilang Ramadhan di mediakonsumen.com (18/3), “Validasi Kartu Kredit Bank Mega Lama“, berikut ini kami sampaikan bahwa kami telah menghubungi Beliau untuk menyampaikan permohonan maaf atas ketidaknyamanan yang dialami.

Bapak Boy Gilang Ramadhan telah berhasil melakukan aktivasi kartu kredit setelah sebelumnya menandatangani mini aplikasi sesuai dengan prosedur pengajuan aplikasi melalui channel online Bank Mega dan Beliau sudah tidak mempermasalahkan.

Demikian kami sampaikan, terima kasih atas perhatian dan kerja sama mediakonsumen.com untuk memuat tanggapan kami.

PT. Bank Mega, Tbk.
Kantor Pusat,

Christiana M. Damanik
Corporate Secretary

Artikel ini adalah buatan pengguna dan menjadi tanggung jawab penulisnya.
Validasi Kartu Kredit Bank Mega Lama

Kepada Bank Mega, Pada tanggal 19 Februari 2019 saya mendapat sms jika pengajuan kartu kredit saya telah disetujui. Kalau tidak...
Baca Selengkapnya

Satu komentar untuk “Tanggapan Bank Mega atas Surat Bapak Boy Gilang Ramadhan

  • 11 April 2019 - (21:14 WIB)
    Permalink

    Tolong dong bank mega, saya juga punya masalah yang sama ini. Saya sudah menunggu 10 hari sampai skrg kartu juga blm bisa di aktivasi. Dan CS kalau ditelpon jgn cuma bilang mohon ditunggu, kalian itu kalo action cuma menunggu kurir dtg… gak ada perubahan… harusnya kalian follow, kartu udh sampai di costumer, mini aplikasi segera dimintakan…. percuma punya kartu kredit gak bisa dipakai akhirnya pinjem juga ke temen saya…

 Apa Komentar Anda mengenai Tanggapan Bank Mega?

Ada 1 komentar sampai saat ini..

Tanggapan Bank Mega atas Surat Bapak Boy Gilang Ramadhan

oleh Bank Mega dibaca dalam: <1 menit
1