Keluhan Surat Pembaca Keterlambatan Pengiriman Paket oleh J&T 26 April 2020 Ahmad Fadhillah 1 Komentar J&T Express, Keterlambatan kiriman paket, Layanan kurir Ikuti kami di Google Berita Perkenalkan nama saya Ahmad. Saya melakukan pemesanan via Shopee sebuah gitar listrik dengan resi JP0041755725. Dari tanggal 8 April 2020 seller sudah melakukan pengiriman dan hingga sekarang 25 April keterangan paket masih sama. Hingga hari ini tanggal 25 April tidak ada tindak lanjut dari team J&T padahal tanggal 19 April pihak seller sudah menghubungi pihak J&T sebanyak 3 kali. Kalau memang ditindaklanjuti harusnya paket saya sudah sampai. Tapi ini sampai. Akan tetapi hingga saat ini belum ada kabar. Ditunggu segera tanggapannya. Yang bersangkutan. Ahmad Kota Palu, Sulawesi Tengah Artikel ini adalah buatan pengguna dan menjadi tanggung jawab penulisnya.
Ahmad FadhillahPenulis artikel11 Mei 2020 - (17:30 WIB)Permalink [UPDATE] 11 Mei 2020, barang akhirnya sampai di tangan, jujur saja agak kecewa karena barang baru tiba setelah menunggu 1 bulan 2 hari Login untuk Membalas