Permohonan Surat Pembaca Refund Deposito XL Belum Dikirim Sampai Saat Ini 31 Maret 202028 April 2020 Agus Wijaya 1 Komentar Deposit jaminan, Operator telepon seluler, Refund, XL Axiata Ikuti kami di Google Berita Saya mau refund deposito XL sebesar Rp150.000 yang dijanjikan 90 hari kerja, terhitung bulan November 2019. Namun sampai saat ini Maret 2020 masih belum juga masuk. Saya sudah mencoba datang ke XL center Sudirman Bogor tetapi dijanjikan ada Staff yang WA ke saya. Tetapi tidak ada yang WA sudah 1 bulan, serta sudah telepon ke Call Center XL sudah dibuatkan laporan sebulan lalu. Sampai sekarang tidak ada tanggapan dari XL. Mohon kejelasannya status refund deposit saya atas nomor XL saya 0818030659**. Agus Wijaya Bogor Artikel ini adalah buatan pengguna dan menjadi tanggung jawab penulisnya.
myXLCare31 Maret 2020 - (11:18 WIB)Permalink Hi,mohon maaf, untuk keluhan tersebut saat ini Maya bantu tindaklajuti 🙂 Thanks #M58 Login untuk Membalas