BPJSTK Sudah Non Aktif, tapi Tidak Dapat Dicairkan

Dengan diterbitkan artikel ini, saya berharap agar pelayanan BPJSTK menjadi lebih baik lagi ke depannya. Jujur saya sangat kecewa dengan pelayanan BPJSTK yang jelas-jelas di bawah pemerintah.

Saya sudah resign dari tempat bekerja saya sejak tanggal 11 Januari 2024 dan pada tanggal 12 Maret 2024 status BPJSTK pada aplikasi JMO sudah Non Aktif.

Saya mencoba mengajukan klaim melalui aplikasi JMO, tapi diarahkan ke website Lapak Asik. Saya sudah mencoba mengajukan melakukan website Lapak Asik, tapi tidak bisa dengan keterangan BPJSTK saya masih aktif.

Saya sudah mencoba menghubungi Customer Service BPJSTK, tapi tidak berhasil terhubung dan hanya disambungkan dengan robot. Mohon dibantu proses lebih lanjut. Thanks.

Mufrida Zahra
Jakarta Selatan

Artikel ini adalah buatan pengguna dan menjadi tanggung jawab penulisnya.

Surat pembaca ini belum mendapatkan tanggapan dari pelaku usaha terkait. Jika Anda adalah pelaku usaha yang terkait dengan pertanyaan/permohonan/keluhan di atas, silakan berikan tanggapan resmi melalui tautan di bawah ini:

Kirimkan Tanggapan

2 komentar untuk “BPJSTK Sudah Non Aktif, tapi Tidak Dapat Dicairkan

 Apa Komentar Anda mengenai BPJS Ketenagakerjaan?

Ada 2 komentar sampai saat ini..

BPJSTK Sudah Non Aktif, tapi Tidak Dapat Dicairkan

oleh Mufrida dibaca dalam: <1 menit
2