Ilustrasi Keluhan Surat Pembaca Respon dari LinkAja yang Lambat 27 Mei 202028 Mei 2020 Fredy Beri komentar Customer complaint handling, Customer Service, Game, game online, Google Play, Google Playstore, LinkAja, Saldo Google Play Ikuti kami di Google Berita Saya telah mengirimkan permohonan untuk penanganan pembelian kode voucher Google Play yang terpending dan saldo telah terpotong. Saya telah mengirimkan bukti transaksi tapi belum ada respon. Bagaimana mungkin hal seperti ini kesannya disepelekan? Penanganannya cukup lambat dan tidak memuaskan sama sekali. Jika LinkAja ingin terus dipercaya konsumen, harapan saya jangan abaikan komplain dari konsumen dan jangan lambat memberi respon; serta jangan birokrasi bertele-tele. Juga jangan melihat nilai transaksi mau itu nilainya besar atau kecil. Fredy Tanog Banua Kota Tarakan Artikel ini adalah buatan pengguna dan menjadi tanggung jawab penulisnya.