Tanggapan Surat Tanggapan Traveloka untuk Bapak Rachman Rusdi 29 September 2020 Traveloka Indonesia Beri komentar Bank BRI, BRI Traveloka Paylater Card, Call Center, Customer complaint handling, Customer Service, Kurir, Pengiriman Kartu Kredit BRI Ikuti kami di Google Berita Kepada Yth., Bapak Rachman Rusdi Terima kasih telah menjadi pengguna setia Traveloka. Menanggapi surat terbuka yang Bapak Rachman tujukan kepada Traveloka di MediaKonsumen.com pada 27 September 2020, dapat kami sampaikan bahwa saat ini Traveloka dan Bank BRI tengah melakukan pengecekan dan akan menghubungi Bapak Rachman Rusdi melalui sambungan telepon atau email guna menjelaskan situasi yang terjadi dan memberikan solusi terbaik. Demikian pernyataan resmi ini kami sampaikan. Atas perhatiannya, kami ucapkan terima kasih. Hormat kami, Tim Traveloka PayLater Card Wisma 77 Tower 1 & 2, Jl. S. Parman Kav 77 Jakarta Barat – 11480, Indonesia Artikel ini adalah buatan pengguna dan menjadi tanggung jawab penulisnya.