Tanggapan Bank Mandiri Tanggapan Tanggapan Bank Mandiri atas Surat Bapak Abdus Somad 29 Oktober 2020 Bank Mandiri 1 Komentar Bank Mandiri, Bunga kartu kredit, Call Center, Customer complaint handling, Customer Service, Fraud, Fraud Kartu Kredit, Kartu Kredit Bank Mandiri, Kartu Kredit Mandiri, Sanggahan Transaksi Kartu Kredit, Shopee Ikuti kami di Google Berita Kami mohon maaf atas ketidaknyamanan yang Bapak alami dan terima kasih atas masukannya. Pada tanggal 21 Oktober 2020, kami telah menghubungi Bapak untuk menyampaikan klarifikasi pengaduan sanggahan transaksi pada Mandiri Kartu Kredit Bapak. Bank Mandiri akan dan terus melakukan perbaikan agar dapat memberikan layanan prima kepada seluruh nasabah Bank Mandiri. Apabila terdapat pertanyaan ataupun saran kepada Bank Mandiri, Bapak dapat menghubungi Mandiri Call 14000 (24 jam) atau website www.bankmandiri.co.id dengan memilih menu contact us atau email mandiricare@bankmandiri.co.id. Demikian kami sampaikan, terima kasih atas perhatian dan kerjasama Bapak Abdus Somad. Rully Setiawan Corporate Secretary PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. Plaza Mandiri, Jl Gatot Subroto Kav. 36-38 Jakarta Selatan Artikel ini adalah buatan pengguna dan menjadi tanggung jawab penulisnya.
8229 Oktober 2020 - (22:12 WIB)Permalink Klasifikasi doang? Penyelesaian nya gimana? Login untuk Membalas