Tanggapan MNC Play Tanggapan Tanggapan MNC Play atas Surat Bapak Budi Agung 10 Mei 2022 MNC Play 2 Komentar Gangguan internet, Internet Service Provider, Kunjungan teknisi, MNC Play, Optical Distribution Point, TV Berlangganan, TV Kabel Ikuti kami di Google Berita Terkait keluhan yang disampaikan oleh Bapak Budi Agung melalui Media Konsumen pada tanggal 09 Mei 2022, kami menyampaikan permohonan maaf atas ketidaknyamanannya. Bahwasanya kami telah menyelesaikan permasalahan tersebut pada saat diterbitkan oleh Media Konsumen. Kami sudah melakukan konfirmasi langsung ke pelanggan, untuk pembayaran layanan MNC Play sudah diterima dan layanan dalam keadaan aktif. Terima kasih atas kesetiaan dan kepercayaan Bapak Budi Agung menggunakan layanan MNC Play. Kami senantiasa berkomitmen memberikan pelayanan terbaik demi kenyamanan pelanggan. Eko Wijaya Head of Corporate Communication MNC Tower, Jalan Kebon Sirih Raya Kav No. 17-19 Kel. Kebon Sirih, Kec. Menteng Kota Jakarta Pusat, Ibukota Jakarta 10340 Artikel ini adalah buatan pengguna dan menjadi tanggung jawab penulisnya.
Rimuru10 Mei 2022 - (14:26 WIB)Permalink seharusnya dari pihak mnc play menjelaskan secara detail permasalahannya , agarpelanggan lain tw solusinya klu suatu hari berada dlm kondisi bgitu, dan tdk perlu sampai ribet”tulis di media konsumen 4 Login untuk Membalas
Divia10 Mei 2022 - (15:07 WIB)Permalink Setuju, mestinya dijelaskan masalahnya apa…bukan tahu tahu sudah diselesaikan Untungnya saya tidak pakai MNC Play 4 Login untuk Membalas