Keluhan Surat Pembaca Transfer OVO untuk Dana Persalinan Calon Anak Saya ke Rekening Bank BNI Tidak Masuk 22 Mei 202026 Mei 2020 Mutiara Beri komentar Cashless Payment, Customer complaint handling, Customer Service, Dompet Digital, Fintech, OVO, OVO Cash, Payment Gateway, Pengembalian dana, Refund, Transaksi gagal, Transfer Dana Ikuti kami di Google Berita Tanggal 20 Mei siang hari saya melakukan transaksi transfer dari OVO cash ke rekening Bank BNI sebesar Rp1.898.000. Status transaksi di OVO sudah berhasil, tapi dana belum juga masuk ke rekening saya. Berkali-kali menghubungi CS OVO hanya memberikan jawaban yang sama, bahkan menanyakan data diri berulang, begitu juga dengan email. Padahal dana yang akan digunakan adalah dana persalinan calon anak saya?. Tolong tindak lanjuti pihak OVO! Mutiara Arisna Depok Artikel ini adalah buatan pengguna dan menjadi tanggung jawab penulisnya.