Tanggapan Tanggapan MyRepublic atas Surat Bapak Charlie Erwin 27 Oktober 2021 lia_anggraini 2 Komentar Customer complaint handling, Customer Service, Gangguan internet, Gangguan layanan, Internet Service Provider, Koneksi internet, Kunjungan teknisi, MyRepublic Ikuti kami di Google Berita Kepada Yth Redaksi mediakonsumen.com Terima kasih kepada mediakonsumen.com yang telah menayangkan surat keluhan pembaca Bapak Charlie Erwin Andhika pada tanggal 21 Oktober 2021 yang berjudul “Internet MyRepublic Mati Sampai 6 Hari”. Menanggapi surat pembaca Bapak Charlie perihal keluhan tersebut, kami menyampaikan permohonan maaf atas ketidaknyamanan pelayanan MyRepublic yang Bapak rasakan. Berkaitan dengan keluhan tersebut, tim customer representative kami sudah berhasil menghubungi pelanggan dan tekhnisi kami telah melakukan pengecekan dan melakukan perbaikan jaringan di rumah Bapak Charlie. Dan saat surat ini dibuat, layanan internet Bapak Charlie sudah kembali normal. Demikian kami sampaikan, terima kasih atas kepercayaan dan telah memilih layanan MyRepublic dari PT Eka Mas Republik. Salam Sehat Tim MyRepublic Artikel ini adalah buatan pengguna dan menjadi tanggung jawab penulisnya. Berikan penilaian mengenai Tanggapan MyRepublic: [Total:8 Rata-Rata: 1.5/5]
Charlie29 Oktober 2021 - (13:41 WIB)Permalink Jaringan Sempat naik hari pada hari minggu, dan setelah saya tinggal beberapa hari keluar kota, kenapa jaringannya mati lagi yah. Tolong diperbaiki segera. Thx Login untuk Membalas
Charlie3 November 2021 - (21:45 WIB)Permalink Hari ini jam 13.30 tanggal 3 november jaringan saya mati lagi, dalam sebulan sudah mengalami down 3 kali! Mohon kompensasi dan tindakan perbaikan dilakukan lebih baik! No tiket aduan : 2980153 Login untuk Membalas