Pesanan di Shopee Dibatalkan, Akun Dinonaktifkan dan Dana Ditahan

Pada tanggal 14 April 2020 saya top-up di Shopee Pay akun saya, kemudian membayar pesanan di Sports Station Official melalui Shopee Pay. Dan pada hari ini 21 April pesanan tersebut telah dibatalkan otomatis oleh sistem, karena penjual tidak mengirimkan pesanan.

Pada saat saya mencoba menggunakan saldo dari pengembalian tersebut untuk membayar di merchant offline, tiba-tiba saya menerima pesan pop-up “Akun anda telah dinonaktifkan”.

Saya mengharapkan tanggung jawab untuk Shopee mengembalikan uang tersebut ke rekening saya. Itu bukan hak Shopee untuk menahan dana pengguna. Nomor pengajuan pengembalian dana: 200421050181361

Ardhia Mangku Ikhsan
Klaten, Jawa Tengah

Artikel ini adalah buatan pengguna dan menjadi tanggung jawab penulisnya.

Surat pembaca ini belum mendapatkan tanggapan dari pelaku usaha terkait. Jika Anda adalah pelaku usaha yang terkait dengan pertanyaan/permohonan/keluhan di atas, silakan berikan tanggapan resmi melalui tautan di bawah ini:

Kirimkan Tanggapan

Satu komentar untuk “Pesanan di Shopee Dibatalkan, Akun Dinonaktifkan dan Dana Ditahan

  • 31 Januari 2023 - (16:52 WIB)
    Permalink

    KALAU DIABAIKAN / DIDEBATIN OLEH CS, BIASANYA MEMANG PERLU MENULIS SURAT PEMBACA DI MEDIA KONSUMEN ATAU DETIK ATAU KOMPAS AGAR MASALAH KONSUMEN DISELESAIKAN DENGAN BAIK OLEH PIHAK PERUSAHAAN MANAPUN.

 Apa Komentar Anda mengenai Shopee?

Ada 1 komentar sampai saat ini..

Pesanan di Shopee Dibatalkan, Akun Dinonaktifkan dan Dana Ditahan

oleh Ardhia Mangku Ikhsan dibaca dalam: <1 menit
1